Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2017

Pelayanan Administrasi Unit Rawat Jalan

Gambar
PROSEDUR   PELAYANAN ADMINISTRASI UNIT RAWAT JALAN   Disusun oleh : Nurul Hudayati NIM : 20160301105 MANAJEMEN RUMAH SAKIT FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL 2016/2017 Prosedur Pelayanan Administrasi Rawat Jalan 1.       Pasien yang datang untuk berobat mendaftarkan dibagian Registrasi Rawat Jalan a) Jika pasien Baru           Ø   Mengisi formulir Data pasien baru terlebih dahulu           Ø   Mengisi Formulir Persetujuan untuk mentaati peraturan RS dan Formulir Informasi Hak serta kewajiban pasien          Ø   Menunjukkan kartu identitas (KTP/SIM/Paspor)         Ø   Data tersebut akan di Read and Repeat oleh petugas Registrasi dan disesuaikan dengan kartu Identitas. Serta memastikan data yang diisi telah dilengkapi dan di tandatangani oleh pasien.        Ø   Data kemudian diinput dalam system untuk mendapatkan nomor Rekam Medis dan di tanda tangani oleh petug

PROSEDUR PELAYANAN FARMASI

Gambar
TUGAS ONLINE PROSEDUR PELAYANAN FARMASI Disusun oleh : Nurul Hudayati NIM 20160301105 Dosen : MULYO WIHARTO MANAJEMEN RUMAH SAKIT FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL JAKARTA 2017 PROSEDUR PELAYANAN FARMASI             Sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, di bidang kefarmasian telah terjadi pergeseran orientasi Pelayanan Kefarmasian dari pengelolaan Obat sebagai komoditi kepada pelayanan yang komprehensif (pharmaceutical care) dalam pengertian tidak saja sebagai pengelola Obat namun dalam pengertian yang lebih luas mencakup pelaksanaan pemberian informasi untuk mendukung penggunaan Obat yang benar dan rasional, monitoring penggunaan Obat untuk mengetahui tujuan akhir, serta kemungkinan terjadinya kesalahan pengobatan. Pelayanan Kefarmasian di Apotek meliputi 2 (dua) kegiatan, yaitu kegiatan yang bersifat manajerial berupa pengelolaan Sediaan Farmasi, Alat Kesehatan, dan Bahan Medis Habis Pakai dan pela